Sabtu, 12 September 2009

Membaca buku itu mengasikkan

Fuad Hasan 13 Sept 09

Membaca buku itu sangat bermanfaat dan mempunyai keasyikan tersendiri. Walaupun saat ini media baru banyak bermunculan seiring dengan berkembangnya teknologi internet dan digital. Tetapi bagi para penggemarnya buku tetap menarik, apalagi sekarang banyak bermunculan buku baru dengan tema yang beragam, mulai dari pengembangan diri, cerita fiksi, teknologi dan lain-lain.
Blog ini dibuat bagi temen-temen yang mau sharing dan berbagi cerita setelah membaca buku, supaya teman-teman lain jadi tau paling tidak resensinya, syukur-syukur terus berminat untuk membaca sendiri.
Semoga bermanfaat dan mari kita berbagi keasyikan dalam membaca buku.

1 komentar:

  1. Saya sangat setuju kalau membaca buku itu asyik dan fun.. tapi sayangnya buku bahasa ingriss tidak banyak minat nya di indonesia sebanyak peminat di negara asia yang lain. Apa karena buku ingriss mahal?

    Ada perpustakaan yang khusus menyewakan buku bahasa ingriss. Saya sendiri mendapat banyak manfaat setelah memulai membaca buku novel ingriss.. Asyik sekaligus menambah ilmu! Sewa bukunya juga murah kok.. Rp. 6000/buku untuk 2 minggu. Buku bisa dipilih online dan diantar kerumah. Setiap bulan nya ada beberapa "review" baru yang dapat kita baca melalui blog mereka.. Jadi bisa baca dulu "buku ini tentang apa ya.." ini link blog nya: http://bookathonblog.vernacularworld.net/ Mudah2 kita semua bisa menambah wawasan dan memulai membaca buku bahasa ingriss ya.. trims!

    BalasHapus